Kamis, 23 April 2015

Ketika Introvert Jatuh Hati.

Sadar dirinya punya perasaan saja sudah bersyukur.

Kadang, masih saja bingung menafsirkannya.

Diam seribu bahasa, hanya menanti.

Bicara pun, lidah kelu.

Ingin peduli pun tak kuasa.

Mengutarakan tak kunjung mampu.

Jatuh hati berarti jatuh pada siklus yang sama.

Dihadapkan dua pilihan.

Terlambat dan menyesal atau tak tersampaikan.

Ceritanya hanya diam dan harap.

Diam, harap, diam, harap.

Yang berujung pada rindu yang membucah.

Hingga sakit tiada terperi.

...




Read More

Menurut saya,


"Perasaan yang setulus-tulusnya ketika menumpahkan semuanya pada Sang Pencipta, Yang Maha membolak-balikan hati dan menetapkannya."


Juga,

"Perasaan yang dikata polos karena hanya mampu diam tak mengerti apa yang harus dilakukan, tetapi mendoakannya seusai shalat."







....

Ternyata, sudah sampai tahap ini, has.
Read More

Sabtu, 11 April 2015

Sekurangnya 6 Tahun

Sepi mengundang tanya
Tanya menanti jawaban
Jawaban tak kunjung sampai
Hingga penantian tak pernah usai

....

Kurang lebih 6 tahun menggantungi hati dengan perasaan tak pasti. Sempat beralih namun berujung kembali. Di saat yang ditunggu pun tak pernah terjadi. Sepatah kata memang benar - benar hanya satu kata saja yang mampu terucap, "Ya." . Tak ayal saya merutuki diri mengapa bisa sebodoh ini. Seperti memberikannya peluru yang menembus dada saya bertubi - tubi. 

Kini semuanya tak lagi samar. Mungkin kabut yang selama ini menepis cahaya akhirnya pergi. Saya tahu apa yang harus saya lakukan. Cukup mengarahkan hati agar tak hanya diam dan menanti. Mungkin saja sudah banyak pintu yang tertutup karena ego hati ini.  Dan, mungkin saja sudah banyak kesempatan yang diabaikan. Saya tak ingin lagi terjerat rantai hati atau pula terkungkung jeruji penantian. Say ingin bebas. Menuju kepastian yang menanti. Menuju jawaban yang seutuhnya ada.

Selamat tinggal bayang-bayang tak tersampaikan. Bilamana nanti kita berjumpa, harap saya 2 patah kata mampu terucap, "Apa kabar?"

Semoga sukses. 

H-2 UN 
Read More

Kamis, 23 April 2015

Ketika Introvert Jatuh Hati.

Sadar dirinya punya perasaan saja sudah bersyukur.

Kadang, masih saja bingung menafsirkannya.

Diam seribu bahasa, hanya menanti.

Bicara pun, lidah kelu.

Ingin peduli pun tak kuasa.

Mengutarakan tak kunjung mampu.

Jatuh hati berarti jatuh pada siklus yang sama.

Dihadapkan dua pilihan.

Terlambat dan menyesal atau tak tersampaikan.

Ceritanya hanya diam dan harap.

Diam, harap, diam, harap.

Yang berujung pada rindu yang membucah.

Hingga sakit tiada terperi.

...




Menurut saya,


"Perasaan yang setulus-tulusnya ketika menumpahkan semuanya pada Sang Pencipta, Yang Maha membolak-balikan hati dan menetapkannya."


Juga,

"Perasaan yang dikata polos karena hanya mampu diam tak mengerti apa yang harus dilakukan, tetapi mendoakannya seusai shalat."







....

Ternyata, sudah sampai tahap ini, has.

Sabtu, 11 April 2015

Sekurangnya 6 Tahun

Sepi mengundang tanya
Tanya menanti jawaban
Jawaban tak kunjung sampai
Hingga penantian tak pernah usai

....

Kurang lebih 6 tahun menggantungi hati dengan perasaan tak pasti. Sempat beralih namun berujung kembali. Di saat yang ditunggu pun tak pernah terjadi. Sepatah kata memang benar - benar hanya satu kata saja yang mampu terucap, "Ya." . Tak ayal saya merutuki diri mengapa bisa sebodoh ini. Seperti memberikannya peluru yang menembus dada saya bertubi - tubi. 

Kini semuanya tak lagi samar. Mungkin kabut yang selama ini menepis cahaya akhirnya pergi. Saya tahu apa yang harus saya lakukan. Cukup mengarahkan hati agar tak hanya diam dan menanti. Mungkin saja sudah banyak pintu yang tertutup karena ego hati ini.  Dan, mungkin saja sudah banyak kesempatan yang diabaikan. Saya tak ingin lagi terjerat rantai hati atau pula terkungkung jeruji penantian. Say ingin bebas. Menuju kepastian yang menanti. Menuju jawaban yang seutuhnya ada.

Selamat tinggal bayang-bayang tak tersampaikan. Bilamana nanti kita berjumpa, harap saya 2 patah kata mampu terucap, "Apa kabar?"

Semoga sukses. 

H-2 UN 
Diberdayakan oleh Blogger.

Blogger templates

Followers